Postingan

BATASAN KOREKSI HARGA EMAS

Gambar
Informasi seputar emas yang kami berikan bersumber dari teknikal analisis pribadi, jadi bagi kalian yang ingin belajar bagaimana cara menentukan level tertinggi, terendah, serta koreksi harga emas, kalian bisa simak penjelasan singkat yang kami berikan. Pada hari Jum'at 28 Pebruari 2025, harga emas berhasil terkoreksi menyentuh titik terendah 2 minggu terakhir di level harga 2.834. Jika harga masih bertahan dibawah level harga koreksi 2.861, maka kemungkinan besar, harga akan melanjutkan koreksi ke level harga 2.786. Namun, jika harga tidak mampu bertahan dibawah level 2.861, maka harga emas akan melanjutkan kenaikan. Akan tetapi, yang harus kalian waspadai adalah, harga emas saat ini telah mencapai titik tertinggi sepanjang masa, ada kemungkinan besar harga emas akan terkoreksi jauh, jika berhasil menembus level koreksinya di harga 2.786. Maka dari itu, sebagai bahan pertimbangan, sebaiknya kalian menunggu dengan sabar, waktu yang tepat sebelum melakukan transaksi, baik it...